FUNGSI SESSION PADA PHP

Share:
Session adalah sebuah fungsi yang digunakan untuk menyimpan data sementara selama sebuah webpage diakses.Selain session pada PHP juga dikenal cookis.ehingga kemudian dikenal sebagai session and cookies. Session cookies biasanya digunakan untuk membuat batasan user dalam mengakses webpage tertentu. User akan diberi ID tertentu secara otomatis. Beberapa fungsi yang digunakan:

session_start() , untuk menciptakan session, karena session tidak tercipta otomatis
session_id() , untuk menuliskan ID session
session_register(var) , mendeklarasikan session. Var adalah variable yang didaftarkan
session_unset() , untuk menghapus semua data session
session_destroy() , untuk mengakhiri session


ads Bottom